DORONG IMPLEMENTASI MBKM, LLDIKTI VI GELAR EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM PENGELOLAAN IMPLEMENTASI MBKM
LLDIKTI Wilayah VI menggelar Evaluasi dan Pengembangan Sistem Pengelolaan Implementasi MBKM untuk mendorong kemandirian implementasi MBKM di lingkungan perguruan tinggi melalui Bursa KMM. Acara ini diadakan tanggal 23 – 25 Januari 2024 bertempat di The Alana Solo Hotel Karanganyar dan