Previous slide
Next slide

Humas

STIE Bank BPD Jateng Luncurkan Kampung Eco Green

STIE Bank BPD Jateng baru-baru ini melakukan Launching Kampung Eco Green yang berlokasi di RT. 003 Kelurahan Purwosari.  Agenda kegitan yang merupakan  program  P3M STIE BANK BPD Jateng tersebut mulai dirintis sejak Juni 2020. Menurut Ketua STIE Bank BPD Jateng Dr. Siti Puryandari, sebelum  peresmian dilakukan   pelatihan terlebih dahulu oleh tim STIE BANK BPD Jateng. …

STIE Bank BPD Jateng Luncurkan Kampung Eco Green Read More »

Lulusan Untag Semarang Dibekali Penguatan Soft Skill

Berdasarkan hasil penelitian di Harvard University, kesuksesan seseorang semata-mata tidak ditentukan oleh pengetahuan dan kemampuan teknis (hard skill), akan tetapi lebih dipengaruhi adanya kemampuan mengelola diri dan orang lain (soft skill). Penelitian ini mengungkapkan, kesuksesan hanya ditentukan sekitar 20% untuk hard skill, sedangkan 80% nya oleh soft skill. Berkenaan dengan hal ini, rektor Untag Semarang …

Lulusan Untag Semarang Dibekali Penguatan Soft Skill Read More »

4 Langkah Sederhana Untuk Menyusun Pesan Utama Presentasi Yang Mudah Diingat Oleh Audiens Anda

Penulis : Dr. Ir. Erry Ricardo Nurzal, M.T., M.P.A.Blog : https://erry-ricardo.com/2020/08/24/4-langkah-sederhana-untuk-menyusun-pesan-utama-presentasi-yang-mudah-diingat-oleh-audiens-anda/#.X0MNZ8gzbIV Presentasi yang buruk, tidak peduli betapa baiknya slide presentasi yang ditampilkan atau bahkan penyampaian yang menarik, adalah hasil dari perencanaan presentasi yang buruk dan tidak fokus pada pesan utama yang ingin audiens Anda ingat dan lakukan. Itulah mengapa menulis pesan utama presentasi pada tahap …

4 Langkah Sederhana Untuk Menyusun Pesan Utama Presentasi Yang Mudah Diingat Oleh Audiens Anda Read More »

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Umumkan Klasterisasi Perguruan Tinggi Indonesia tahun 2020

Jakarta – Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia kembali mengumumkan klasterisasi perguruan tinggi Indonesia tahun 2020 pada (17/8). Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi, Nizam menjelaskan bahwa klasterisasi merupakan upaya Ditjen Dikti untuk melakukan pemetaan atas kinerja perguruan tinggi akademik Indonesia yang berada di bawah binaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. “Klasterisasi …

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Umumkan Klasterisasi Perguruan Tinggi Indonesia tahun 2020 Read More »

3 Tips Jitu Agar Pesan Yang Anda Sampaikan Mudah Diingat Oleh Audiens Anda

Penulis : Dr. Ir. Erry Ricardo Nurzal, M.T., M.P.A.Blog : https://erry-ricardo.com/2020/08/17/3-tips-jitu-agar-pesan-yang-anda-sampaikan-mudah-diingat-oleh-audiens-anda/#more-1463 Apakah Anda pernah mengalami kekawatiran ketika audiens Anda tidak dapat mengingat apa yang Anda sampaikan dalam presentasi Anda ? Kekawatiran tersebut dapat dipahami. Karena, hal itu dapat diartikan bahwa tujuan Anda melakukan presentasi tidak tercapai. Pada kondisi tersebut, bisa jadi Anda membiarkan audiens Anda …

3 Tips Jitu Agar Pesan Yang Anda Sampaikan Mudah Diingat Oleh Audiens Anda Read More »

D3 Akuntansi PHB Gelar Webinar Praktik Audit

Program Studi (Prodi) D3 Akuntansi Politeknik Harapan Bersama (PHB) mengadakan webinar dengan tema “Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Praktik Audit dan Penerapan PSAK 8 Peristiwa Setelah Periode Laporan” dengan narasumber Pimpinan Kantor Jasa Akuntan (KJA) Andita Gunawan Kartiyoso., SE.,AK,CA, CTA, CPA serta Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Jawa Tengah Arif Julianto S.ST.,AK., CPSAK.,CFRA., CA, pada …

D3 Akuntansi PHB Gelar Webinar Praktik Audit Read More »

Lomba Foto dan Konten Kreatif dalam Rangka Memeriahkan HUT ke-75 RI Tahun 2020

Pendahuluan Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-75 yang akan jatuh pada tanggal 17 Agustus 2020 , maka sudah sepatutnya kita sebagai warga negara indonesia mengenang jasa para pahlawan kita yang telah membela bangsa indonesia di dalam memperjuangkan kemerdekaan Repubik Indonesia . Kita sebagai warga negara Indonesia harus meneruskan semangat juang para pahlawan …

Lomba Foto dan Konten Kreatif dalam Rangka Memeriahkan HUT ke-75 RI Tahun 2020 Read More »

Kafe Arah Awan Hadir di USM

Pada kondisi pandemi seperti ini ada beberapa kelompok masyarakat yang masih ragu untuk melangkah, kelompok  yang satu bicara masalah kesehatan melulu, yang satu bicara ko kesehatan terus padahal masalah ekonomi harus dipikiran kalau ga makan bias meninggal, maka Pemkot Semarang ambil langkah tengah-tengah yaitu dengan menerapkan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PKM). Hal ini disampaikan Walikota Semarang …

Kafe Arah Awan Hadir di USM Read More »

Peran Alumni USM Sangat Penting

Peranan  alumni sebuah perguruan tinggi sangatlah penting, semakin maju perguruan tinggi maka alumni akan memberikan kontribusi semakin besar tehadap almamaternya. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Rektor III Universitas  Semarang (USM) yang membidangi kemahasiswaan dan alumni Dr Supari MT pada pembukaan Munas Ikatan Alumni (IKA)  USM pada Rabu (12/8) secara virtual. Supari menambahkan bahwa ada perubahan …

Peran Alumni USM Sangat Penting Read More »