Fakultas Hukum Unisri dan Peradi Gelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat
Fakultas Hukum Universitas Slamet Riyadi (Unisri) Surakart menandatangi MOU penyelenggaraan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) dengan Perhimpunan Advocat Indonesia (Peradi) Kegiatan penandatangan MOU, dilaksanakan di Ruang Sidang Fakultas Hukum Unisri, Sabtu (16/3). Dekan Fakultas Hukum Unisri, Dr. Lusia Indriastuti, dalam sambutannya menyatakan kegiatan PKPA akan dimulai bulan Juni seusai lebaran. Peserta terbuka bagi mahasiswa dan …
Fakultas Hukum Unisri dan Peradi Gelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat Read More »